Kehidupan Masyarakat Pada Masa Kerajaan-Kerajaan Tradisional Hindu-Budha M2 KB3

Kehidupan Masyarakat Pada Masa Kerajaan-Kerajaan Tradisional Hindu-Budha M2 KB3 - Walaupun bukti-bukti yang ada menunjukkan bahwa kerajaan tertua di Indonesia terletak di Kalimantan, tetapi sedikit sekali perhatian para penulis tambo di daratan Cina. 

Hal ini cukup menarik, karena biasanya para penulis tambo Cina rajin menuliskan hal-hal aneh yang mereka temui dari suatu daerah asing. Berita tertua Cina yang bertalian dengan salah satu daerah di Kalimantan, berasal dari zaman Dinati T’ang (618-906). 

Padahal berita-berita Cina yang berhubungan dengan Jawa sudah ada sejak abad ke-5M, dan Sumatera pada awal abad ke-6M, pada zaman pemerintahan Dinasti Liang.

kehidupan masyarakat pada masa kerajaan kerajaan tradisional hindu budha m2 kb3


Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url